Postingan

Penulisan Bab 4 Pengambilan keputusan

Contoh Games Pengambilan Keputusan. Contoh Games Pohon Keputusan -           Games Akinator sebuah permainan dalam jaringan yang menampilakan sesosok jin yang mampu menembak isi pikiran dari para pemainnya. Para pemain akan diberikan kesempatan untuk memikirkan seorang tokoh (bisa fiksi atau nyata) lalu diminta untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan petunjuk dari Akinator. Di akhir permainan, Akinator akan menebak siapakah yang pemain pikirkan. Umumnya, para pemain akan segera kaget karena Akinator mampu menebak isi pikiran pemain dengan tepat. Pada bagian ini kita akan melihat bagaimana pohon keputusan bisa membuat akinator menciptakan tebakan-tebakan akurat yang menakjubkan. Dalam hal ini, kita akan mencontohkan bahwa Akinator memiliki database yang mengandung nama-nama tokoh beserta dengan ciri-ciri mereka. Ciri-ciri inilah yang akan menjadi simpul-simpul di pohon keputusan sehingga dengan membandingkan ciri-ciri tokoh yang diinginkan oleh pemain dengan ciri-ciri yang dimil

Bab 4 Pengambilan Keputusan

          Proses Pengambilan Keputusan Pengambilan keputusan (Decisions Making) merupakan suatu proses dan berlangsung dalam suatu sistem, walaupun merupakan suatu desisi pribadi sekalipun yang menyangkut suatu masalah pribadi pula. Sistem di mana proses pengambilan desisi itu berlangsung terdiri atas berbagai unsur (elements) atau bagian, dan masing-masing merupakan suatu faktor yang ikut menentukan segala apa yang terjadi atau akan terjadi. Selain itu, secara popular dapat dikatakan bahwa mengambil atau membuat keputusan berarti memilih satu di antara sekian banyak alternatif. http://adinda-chrismayanti.blogspot.co.id/2011/11/pengambilan-keputusan.html Pengertian Pohon Keputusan Pohon yang dalam analisis pemecahan masalah pengambilan keputusan adalah pemetaan mengenai alternatif-alternatif pemecahan masalah yang dapat diambil dari masalah tersebut. Pohon tersebut juga memperlihatkan faktor-faktor kemungkinan/probablitas yang akan mempengaruhi alternatif-alternatif keputu

PENULISAN BAB 2 DAN 3

Tecnhiques for Solving Static solusi untuk permainan adalah prediksi tentang apa yang akan dilakukan oleh setiap  pemain dalam permainan itu. ini mungkin merupakan prediksi yang sangat tepat, di dimamna solusi memberikan satu strategi optimal untuk setiap pemain . ketika ini terjadi , solusi dikatakan unik. http://www.opim.wharton.upenn.edu/~sok/papers/r/graham-romp/romp-chapter2 weak dominance Strategi adalah dominan lemah jika, terlepas dari apa yang dilakukan pemain lain, strategi menghasilkan pemain bayaran setidaknya setinngi strategi lain dan strategi mendapatkan hasil yang lebih tinggi untuk beberapa profil strategi pemain lain. oleh karena itu , stratgi adalah dominan lemah jika selalu jika selalu setidaknya sama baiknya dengan strategi lainnya,untuk setiap profil tindakan pemain lain,dan secara ketat lebih baik untuk beberapa profil dan strategi orang lain. jika seorang memiliki strategi dominan lemah , dari yang lainnya didominasi oleh yang le

PENULISAN BAB2 DAN 3

Techniques for Solving Static solusi untuk permainan adalah prediksi tentang apa yang akan dilakukan oleh setiap pemain dalam permainan itu.ini mungkin merupakan prediksi yang sangat tepat ,dimana solusi mem berikan suatu strategi optimal untuk setiap pemain. ketika ini terjadi solusi dikatakan unik. http://www.opim.wharton.upenn.edu/~sok/papers/r/graham-romp/romp-chapter2 weak dominance strategi adalah dominan lemah jika, terlepas dari apa yang dilakukan pemain lain, strategi meng hasilkan pemain bayaran setidaknya setinggi setinggi strategi lain dan

Bab 2 Dan 3 TEORI STATIC DAN DINAMIC

Gambar
    Game dalam Bentuk Normal ( Normal form ) Game dengan jenis ini juga dikenal dengan sebutan bentuk strategis ( strategic form ) atau matriks ( matrix form ). Dalam gambaran ini, setiap pemain memilih sebuah strategi secara bersamaan, dan kombinasi dari strategi yang telah dipilih oleh tiap pemain menentukan hasil yang akan diterima oleh masing-masing pemain.  Strategic form  menekankan pada kombinasi hasil, dan biasanya direpresentasikan dengan menggunakan matriks, sebagaimana yang telah digambarkan di atas berkenaan  prisoner’s dilemma . Solusi dilema tahanan ini akan dijelaskan kemudian di bagian Nash equilibrium . http://silvianingtias.blogspot.co.id/2018/04/bentuk-representasi-game.html     Game dalam Bentuk Ekstensif (Extensive form) Extensive form menggambarkan permainan secara lebih mendetil. Ia digunakan untuk merepresentasikan permainan di mana para pemain tidak menjalankan strategi secara bersamaan. Bentuk ini lebih rumit, karena para pemain melaksanakan

Bab 1 Pengantar Teori Games

Definisi Game Permainan video (bahasa Inggris: video game) adalah permainan yang menggunakan interaksi dengan antarmuka pengguna melalui gambar yang dihasilkan oleh piranti video. Permainan video umumnya menyediakan sistem penghargaan – misalnya skor – yang dihitung berdasarkan tingkat keberhasilan yang dicapai dalam menyelesaikan tugas-tugas yang ada di dalam permainan. Kata “video” pada “permainan video” pada awalnya merujuk pada piranti tampilan raster. Namun dengan semakin dipakainya istilah “video game”, kini kata permainan video dapat digunakan untuk menyebut permainan pada piranti tampilan apapun. Sistem elektronik yang digunakan untuk menjalankan permainan video disebut platform, contohnya adalah komputer pribadi dan konsol permainan. Game bertujuan untuk menghibur, biasanya game banyak disukai oleh anak – anak hingga orang dewasa. Games sebenarnya penting dalam perkembangan otak, untuk meningkatkan konsentrasi dan melatih untuk memecahkan masalah dengan tepat dan cepat